4 Faktor Penyebab Telat Datang Bulan

4 Faktor Penyebab Telat Datang Bulan


4 Faktor Penyebab Telat Datang Bulan,-Anda mengalami keterlabatan datang bulan ? apakah anda tahu apa penyebab sebenarnya yang sedang alami saat ini ? Untuk sebagian wanita yang telah mendapat haid, mungkin pernah mengalami terlambatnya datang haid selama beberapa siklus haid, bahkan ada yang mengalami lebih dari enam bulan tidak mendapat haid sama sekali padahal sebelumnya mengalami haid yang teratur.Dan berikut ini beberapa faktor yang menyebabkan haid menjadi telat dan tidak teratur :
  • Faktor Hormonal
Jika mengalami hal tersebut Anda tidak perlu panik. Banyak hal yang dapat menyebabkan tidak keluarnya darah haid pada waktunya. Salah satu contohnya adalah ketidakstabilan hormon. Pada remaja-remaja yang baru mendapat haid, kelenjar di otak yang mengatur keluarnya hormon yang mempengaruhi haid belum stabil, sehingga keluarnya darah haid belum teratur.
  • Faktor Kegemukan
Selain itu dapat pula disebabkan oleh kegemukan. Pada wanita gemuk, jumlah lemak dalam tubuhnya akan lebih besar daripada wanita tidak gemuk, dan lemak inilah yang akan digunakan untuk membentuk horrmon reproduksi tersebut.  Sehingga secara tidak langsung kegemukan akan berpengaruh terhadap pola siklus haid.
  • Faktor Stres
Stres yang dialami seorang wanita juga dapat menyebabkan tidak keluarnya darah haid. Pada saat seseorang stres, otaknya akan mengirim impuls kimia yang akan menghambat hormon reproduksi tersebut sehingga dapat pula mempengaruhi pola haid Anda.
  • Kehamilan
Selain itu, tentunya kehamilan juga dapat menyebabkan keterlambatan haid. Untuk itu perlu diingat kapan terakhir kali Anda haid dan kapan terakhir kali Anda berhubungan dengan pasangan tanpa menggunakan pengaman.

Untuk mengetahui secara pasti penyebab Anda tidak haid maka perlu memeriksakan diri anda ke dokter supaya dapat dilakukan pemeriksaan lebih lanjut baik itu USG ataupun pemeriksaan hormon. Hal ini supaya dapat diketahui secara pasti penyebab keterlambatan haid Anda murni karena hormon atau ada penyakit lain yang mendasari.

Sumber : http://www.uripesehat.com/2015/05/inilah-4-faktor-penyebab-telat-haid.html

Namun anda tidak perlu khawatir akan hal itu,karena disini selain kami mengeshare kan informasi seperti tadi,disini kami juga akan merekeomndasikan kepada anda salah satu cara alami untuk mengatasi haid tidak teratur dengan mengonsusmi Ovarium Plus Capsule.Anda penasaran dengan produk kesehatan alami yang satu ini ? untuk lebih jelasnya anda bisa mengunjungi tautan di bawah ini !!!

Klik Disini Untuk Info Lebih Lanjut !!!!

Terimakasih Untuk Kunjungannya Semoga Bermanfat Untuk Kita Semua , Terimakasih Banyak

0 komentar to “4 Faktor Penyebab Telat Datang Bulan”

Posting Komentar

 

Ganoderma Plus Capsule Copyright © 2011 -- Template created by O Pregador -- Powered by Blogger